News

Service Center alat DJ di Indonesia

0

 

Dalam membeli alat Dj baik itu untuk kebutuhan pribadi atau pun Sekolah DJ atau DJ School juga perlu mempertimbangkan tentang Maintenance atau kerusakan yang mungkin terjadi pada sebuah alat. Apalagi kalau alat DJ tersebut digunakan untuk rental, Sekolah DJ yang mana penggunanya adalah orang banyak serta mobilitas dari alat DJ tersebut sangat tinggi. Dari venue ke venue, dari gigs satu ke gigs lainnya. Sehingga kemudahan reparasi atau perbaikan alat DJ menjadi salah satu point utama.
Kerusakan sebuah alat DJ bisa bervariasi, sehingga biaya dan waktu perbaikan atau servis akan bergantung terhadap kerusaka alat itu sendiri. Biasanya kerusakan ringan seperti potensio knob atau fader, headphone port (lubang), jamur pada karet knob (cap) hingga casing body yang mengelupas cat- nya. Sedangkan kerusakan berat pada Alat DJ seperti LCD mati hingga alat tersebut mati total karena jatuh atau tersiram air.
Untuk yang tinggal di kota besar mungkin menemukan servis center atau tempat perbaikan alat DJ bukan merupakan suatu hambatan. Namun bagi kamu yang tinggal di daerah maka artikel ini mungkin berguna.

Berikut list Service Center Pioneer, Numark, Stanton, Native Instrument:
Pioneer Service center Indonesia :
Jakarta :
PT. Adab Alam Electronics
(Service Centre)
Jl. Cideng Barat No. 31AA,Jakarta 10150,Indonesia
Tel: (62-21) 632 1946
Fax: (62-21) 6386 3024
Operating Hours:
Monday – Friday: 9.00am-5.30pm Closed on weekends and Public Holidays

Numark Service center indonesia :
Jakarta
Tiga Negeri Music House Jakarta
Jl. Cilandak I no. 27-31 (Belakang CITOS)
Jakarta
Tel: 021-70626286
Fax: 021-75914225
Service Centre
Jl. Terusan Jakarta No. 228 Antapani
Bandung 40291
Tel: 022-7233517
Fax: 022-7278422
E-mail: support@tiganegeri.com

Denon Service center indonesia :
Jakarta
IMS indonesia
+622142871228
Jl.Kepu Selatan No.4
Jakarta Pusat
service@imsindo.co.id

Native instrument Service Center indonesia :
Chandracom
(021) 45876258
JL. Bukit Gading Raya, Kelapa Gading, Ruko Gading Bukit Indah Blok M No. 2, RT.18/RW.8,
​Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14240

sekolah dj school audio online di indonesia jakarta semarang bandung surabaya yogyakarta jogja belajar tutorial pioneer numark alat kelas ableton kursus studio denon stanton synthesizer beatport mixcloud mixtape

Sejarah Pioneer CDJ yang kamu harus tau

Previous article

Sekolah DJ Online: Review Rekordbox Pioneer untuk pemula

Next article

You may also like

Comments

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

More in News